Sabtu, 23 Juni 2012

Sekilas Tentang TK Tech Racing Jogja

SEMUA BERAWAL DARI MIMPI UNTUK TK TECH
TK Tech adalah sebuah bengkel yang berdiri atas naungan Mr. John (mr. Janu). dari hasil cinta Miss Endang n Mr, John muncullah Arief Yulianto dan M Fuad Rochman yang di beri bawaan cara berfikir tentang mengolah mesin motor menjadi kuda pacu dengan kecepatan tinggi.
Ga asyik donk men kalau soal cerita kok yang diceritain hanya yang baik2 saja,, dulu awalnya kami adalah team kecil yang berdiri dengan para pit crew pit crew yang setia menemani setting2 motor hingga ngumpulin uang bareng2 untuk beli spare part racing dan daftar2 balap, memang yang namanya mencari prestasi itu tidak diwajibkan dalam suatu kejuaraan langsung menjadi jawara,, ber event kami ikuti meski tanpa hasil naik podium dan itupun sudah cukup membuat kami puas. Tidak sampai situ saja, dari semua hasil yang dicapai justru membuat Arief Yulianto semakin memperdalam ilmunya tentang bagaimana cara membuat motor dapat berpacu dalam melodi " upp!! salah,,, maksudnya berpacu dengan kecepatan sekencang2nya,, dan pada saatnya telah tiba, event drag bike di alun2 wates kami dapat menempati podium 4 dan 5 oleh pembalam Budi JDM dan DWI dwek, setelah itu barulah ada juragan yang melirik kinerja kami dan menyeponsori bengkel kami,, Nahh"" mulai dari sini kami mulai diberi kemudahan dalam berkreasi bercinta dengan motor balap khususnya Satria 150 FU,
ini lah trofi pertama kami yang sangat berharga dan berarti,
dan semenjak saat itu kami dibantu oleh Bayu Dewangga Putra (Dion Baru Motor) di bantu dalam me re-spare motor setiap persiapan event drag bike n memberi motor baru untuk dibuatin OMR FU 150cc alhasil kami mendapatkan podium berturut2 hingga 1 kelas 4 podium kami rebut.
semua ini tidak ada ada artinya tanpa kerjasama team yang baik n solid, sebenarnya masih banyak kisah tentang kami,, tapi sehubungan saya sudah ngantuk n daya ingat sudah melemah maka sekian dulu cerita saya tentang Team TK Tech yang pantang menyerah,, sampai sekarang kami masih melanjutkan dengan inovasi2 terbaru sehingga menemukan kinerja mesin yg optimal,, tatap semangat dan utamakan pertemanan dan relasi, karena itu sangat membantu prestasi kita,, muuuaahhhh,,

4 komentar:

  1. ehh lupa,, selain arief yulianto n m fuad rochman masih ada arum (gabun) sebagai penghibur n mengaku sebagai anak kesayangan miss endang n mr john

    BalasHapus
  2. wuaaa... ditulis juga lagi ngaku anak kesayangan. emg kesayangan tau.. :p

    BalasHapus
  3. alamat lenkapnya mana mas...??nomer telpnya juga....
    balas add FB @arthur.lapendosya Tq

    BalasHapus
  4. Alamtanya bengkel dimananya ya mas/mbk. Terimakasih

    BalasHapus